Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar
Kriminal & Peristiwa

Tepis Vaksin Berbahaya, Camat Kertak Hanyar; Jangan Takut

Avatar
1090
×

Tepis Vaksin Berbahaya, Camat Kertak Hanyar; Jangan Takut

Sebarkan artikel ini

Menepis keraguan masyarakat terhadap vaksin Covid-19, Camat Kertak Hanyar, Drs. H.Harun Al Rasyid beserta seluruh stafnya menjalani penyuntikan vaksin di Kantor Kecamatan Kertak Hanyar.

KERTAK HANYAR, koranbanjar-net – Untuk menekan angka masyarakat yang terpapar Covid-19 di wilayah Kabupaten Banjar, Camat beserta staf Kecamatan Kertak Hanyar menerima vaksin dari tim kesehatan Kabupaten Banjar, pada Selasa, (16/3/2021).

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Sebagaimana diketahui jumlah korban yang terpapar maupun meninggal akibat Covid-19 di Kabupaten Banjar terus mengalami kenaikkan. Oleh sebab itu, seluruh lapisan masyarakat dianjurkan untuk menerima vaksin.

Camat Kertak Hanyar, Drs, H.Harun Al Rasyid, MSi kepada koranbanjar.net mengutarakan, kegiatan ini merupakan program pemerintah untuk mempercepat proses pemberantasan virus Covid-19, serta menepis ketakutan masyarakat terutama di Kertak Hanyar. Karena ada sebagian masyarakat yang takut untuk divaksin.

“Suntik vaksin ini tidak membahayakan, tidak sakit, dijamin halal. Jadi jangan takut,”ungkap Camat Kertak Hanyar, Drs H Harun Al Rasyid, MSi.(mj-32/sir)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh