Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar
DPRD Kotabaru

DPRD dan Pemkab Kotabaru Sepakati KUA PPAS Perubahan Tahun 2022

Avatar
403
×

DPRD dan Pemkab Kotabaru Sepakati KUA PPAS Perubahan Tahun 2022

Sebarkan artikel ini
Bupati Kotabaru dengan didampingi Ketua DPRD saat menandatangani KUA PPAS Perubahan Tahun 2022 (Foto: DPRD)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kabupaten Kotabaru gelar masa persidangan 1 Rapat Ke-5 Tahun Sidang 2022/2023. Rapat tersebut sekaligus Penandatanganan Bersama Nota Kesepakatan antara Bupati Kotabaru dengan DPRD Kotabaru

KOTABARU, koranbanjar.netBupati Kotabaru Sayed Jafar mengatakan, Rapat Paripurna DPRD Kotabaru ini untuk dilaksanakan Penandatanganan terhadap KUA/PPAS Perubahan Tahun Anggaran 2022.

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Bahwa anggaran perubahan salah satu tugas pemerintah yang diemban oleh kedua lembaga yang dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

“Proses pembahasan Rancangan KUA/PPAS Perubahan Tahun Anggaran 2022 telah diselesaikan dengan baik,” kayanya, Minggu (14/8/2022).

Ia juga menambahkan, seluruh rangkaian pembahasan oleh eksekutif dan legislatif berjalan secara dinamis dan kritis, namun penuh dengan kearifan.

“Sehingga proses pembahasan rancangan KUA PPAS perubahan tahun anggaran 2022 telah diselesaikan dengan baik,” tuturnya.

Tak hanya itu, ini juga sekaligus membuktikan semangat kemitraan sintegritas antara eksekutif dan legislatif terus terjaga dengan baik demi kemajuan pembangunan di Kabupaten Kotabaru dimasa mendatang.

(cah/slv)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh