Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar
DPRD Banjarbaru

Kunjungan WMC II di Pulau Bekantan Disambut Kadishut Kalsel

Avatar
396
×

Kunjungan WMC II di Pulau Bekantan Disambut Kadishut Kalsel

Sebarkan artikel ini

BANJAR, KORANBANJAR.NET – Kunjungan peserta kelas menulis Writter Milennial Community (WMC) II koranbanjar.net ke wilayah konservasi Pulau Bekantan di Waduk Riam Kanan, Kecamatan Aranio, Kabupaten Banjar, Minggu (31/3/2019), mendapat sambutan hangat dari Kepala Dinas Kehutanan (Kadishut) Kalsel, Hanif Faisol Nurofiq.

Penulis: Peserta WMC II, M Khalilurrahman

Dalam pertemuan tersebut, Hanif mengatakan Pulau Bekantan merupakan salah satu pulau yang dibuka sebagai kawasan konservasi habitat bekantan.

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

“Di pulau seluas 24,6 hektar ini terdapat empat ekor bekantan dan dua ekor rusa. Pulau ini dikelola oleh UPT Tahura Sultan Adam bekerja sama dengan PT,” ujar Hanif.

Melalui kunjungan tersebut, Hanif berharap para penulis yang tergabung di WMC II dapat membantu mempromosikan Pulau Bekantan agar lebih dikenal masyarakat luas.

“Karena hal itu akan berdampak pada meningkatnya kunjungan wisatawan ke Pulau Bekantan ini,” pungkasnya. (*)

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh