BATOLA, koranbanjar.net – Identitas mayat Mr X yang ditemukan mengapung di Sungai Tabunganen, Selasa (20/8/2019), sekitar pukul 08.00 wita, kini telah diketahui. Namanya Arifin, warga Tabunganen Kecil RT 6, Kecamatan Tabunganen, Kabupaten Barito Kuala (Batola).
Identitas mayat didapat koranbanjar.net dari Basarnas Banjarmasin siang tadi. Info lainnya, Arifin berusia 22 tahun. Ia lahir di Batola pada 2 Agustus 1997.
Advertisement
Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Baca Juga: Ditemukan Mengapung di Sungai Tabunganen, Mr X Sudah Begini
Jenazah Arifin saat ini masih berada RSUD Ulin Banjarmasin.
Hingga berita ini ditulis, belum ada pihak keluarga yang mendatangi jenazah. (ykw/dny)