Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar
Banjarbaru

Said Abdullah Motivasi Pegawai Purna Tugas

Avatar
185
×

Said Abdullah Motivasi Pegawai Purna Tugas

Sebarkan artikel ini
Sekda Kota Banjarbaru Said Abdullah bersama ASN purna tugas. (Sumber Foto: Kominfo Kota Banjarbaru/koranbanjar.net)

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Banjarbaru Drs H Said Abdullah MSi didampingi Kepala BKPP Kota Banjarbaru Drs Sri Lailana saat menghadiri Acara Pembekalan Kewirausahaan bagi Pegawai Negeri Sipil yang akan memasuki masa Purna Tugas pada Tahun 2022 di Lingkungan Pemerintah Kota Banjarbaru dengan tema “Tetap Sehat, Bahagia dan Produktif di Masa Purna Tugas”.

BANJARBARU,koranbanjar.net – Bertempat di Aula Gawi Sabarataan Pemerintah Kota Banjarbaru.

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Nampak Manager Layanan dan Manfaat PT Taspen cabang Banjarmasin Gerda Mindo SE selaku narasumber.

Sekretaris Dearah Kota Banjarbaru Drs H Said Abdullah MSi menyampaikan bahwa purna tugas merupakan hak seorang Pegawai Negeri Sipil yang diberikan oleh pemerintah sebagai penghargaan atas jasa-jasa yang bersangkutan selama mengabdi bertahun-tahun dalam kedinasan.

“Sekaligus sebagai jaminan di hari tua,yaitu hak pensiun yang memenuhi batas usia pensiun dan masa kerja pada kriteria tertentu,” kata Sekda Kota Banjarbaru.

Memasuki masa purna tugas adalah hal yang alami dan pasti di alami setiap pegawai.

Masa purna tugas merupakan batas usia menjadi pegawai yang mana harus diterima dengan semangat baru. sesuai dengan tema pembekalan kewirausahaan pada hari ini.

Yaitu, “Tetap Sehat, Bahagia dan Produktif di Masa Purna Tugas”

Said Abdullah berharap, seluruh Pegawai Negeri Sipil yang akan memasuki masa purna tugas pada tahun 2022 di Lingkungan Pemerintah Kota Banjarbaru dapat tetap produktif dalam masa purna tugasnya. (dya)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh