Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar

Rapat Hasil Pembahasan Raperda tentang Perubahan Anggaran 2020

Avatar
267
×

Rapat Hasil Pembahasan Raperda tentang Perubahan Anggaran 2020

Sebarkan artikel ini

Paripurna DPRD Banjarbaru bersama pemerintah membahas hasil pembahasan Raperda tentang perubahan anggaran 2020.

BANJARBARU, koranbanjar.net – Wakil Walikota Banjarbaru Darmawan Jaya Setiawan yang saat itu hadir menyampaikan, pihaknya bersama wakil rakyat dapat menyepakati perubahan APBD 2020 kurang lebih 1,2 triliun rupiah.

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Katanya, seperti apa yang sudah disampaikan pada rapat sebelumnya, prioritas terkait tiga hal yakni bidang penanganan kesehatan, jaring pengaman sosial dan pemulihan ekomoni.

Pemko Banjarbaru, kata Jaya, mendapatkan insentif dareah sebanyak 15 miliar rupiah sebagai apresiasi dari pemerintah pusat, karena Banjarbaru dinilai telah bejerja baik dalam menangani Covid-19.

Ia juga baru saja bertemu dengan kalangan perbankan, menurutnya, perbankan di Banjarbaru sangat bagus kinerjanya. “Hal itu juga menggambarkan perekonomian kita,” imbuh Wawali kota Banjarbaru.

Terakhir, ia mengharapkan, semua elemen dapat bekerjasama menaati protokol kesehetan, sehingga Covid-19 benar-benar hilang. “Semoga semua cepat pulih seperti biasa,” doanya untuk Banjarbaru. (san/maf)

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh