Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar
Banjarbaru

Mengenal Telur Jaruk, Begini Cara Pengolahannya

Avatar
801
×

Mengenal Telur Jaruk, Begini Cara Pengolahannya

Sebarkan artikel ini
Telur Jaruk. (Sumber foto: Juwita)

Telur jaruk milik salah satu Pengusaha asal Kalimantan Selatan (Kalsel), Rara kini produksi miliknya telah menuju ke Kalimantan Tengah, yang rencananya akan di ekspor ke luar negeri.

BANJARBARU, koranbanjar.net – Cara membuat telur jaruk ini menggunakan tanah bata yang diambil dari kedalaman 2 meter, agar tanah yang di hasilkan terhindar dari kotoran yang ada di permukaan tanah.

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

“Tanahnya khusus, ngambilnya di kedalaman 2 meter agar telur asin yang dihasilkan dengan kualitas baik,” ujar Rara, Selasa (15/06/2021).

Rara mengatakan, pembuatan telur asin ini merupakan warisan turun menurun dari kakeknya. “Saya sudah bisa membuat telur asin sejak saya masih kecil. Memang sudah turun temurun mempelajari membuat telur asin ini,” ucapnya.

Ia berharap, agar telur jaruk miliknya bisa terjual ke berbagai daerah lainnya. “Semoga tambah berkah dan telur jaruknya disukai semua kalangan, agar resep turun temurun keluarga tetap lestari sampai akhir jaman. (MJ-37/YKW)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh