Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar
Tanah Bumbu

Ketersediaan Hijauan Pakan Berkualitas di Tanah Bumbu

Avatar
387
×

Ketersediaan Hijauan Pakan Berkualitas di Tanah Bumbu

Sebarkan artikel ini
Ketersediaan hijauan pakan berkualitas melimpah di Tanah Bumbu. (Sumber Foto: ist/koranbanjar.net)

Guna menjamin ketersediaan hijauan pakan ternak yang berkualitas, Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunnak) Kalimantan Selatan (Kalsel)  monitoring dan evaluasi kegiatan irigasi perpompaan di Kecamantan Kusan Hulu dan Teluk Kepayang, Kabupaten Tanah Bumbu.

TANAHBUMBU,koranbanjar.net – Kepala Disbunnak Kalsel, Suparmi, mengatakan program perpompaan dilaksanakan di sejumlah kabupaten, dengan fokus tujuan swasembada daging sesuai dengan instruksi Gubernur Kalsel.

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

“Tim dari Disbunnak akan terus memonitoring dan mengevaluasi setiap bantuan yang diberikan di setiap kabupaten,” kata Suparmi.

Suparmi pun berharap bantuan yang diberikan betul-betul bisa dimanfaatkan, guna meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan kelompok tani.

Seperti halnya Sulka, salah seorang anggota kelompok tani di Tanah Bumbu yang mengaku sangat merasakan manfaat dari bantuan irigasi perpompaan.

“Kami sangat terbantu dengan adanya bantuan ini, saat ini kebutuhan hijauan pakan ternak selalu tercukupi bahkan saat musim kemarau tiba, bahkan kami juga menjualnya untuk menambah pendapatan kas kelompok,” kata Sulka. (dya)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh