Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar

DPRD Kotabaru Dukung Lapas Terapkan Bebas Korupsi

Avatar
381
×

DPRD Kotabaru Dukung Lapas Terapkan Bebas Korupsi

Sebarkan artikel ini

DPRD Kotabaru mendukung pencanangan zona integritas, menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) oleh Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Kelas II A Kotabaru.

KOTABARU, koranbanjar.net – Ketua DPRD Kotabaru, Syairi Mukhlis mengatakan, Lapas Kotabaru dapat memberikan pelayanan yang profesional, transparan, dan akuntabilitas.

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

“Berharap, masyarakat Kotabaru bisa terlayani. Menjadikan manusia lebih manusia lagi, di dalam Lapas Kotabaru,” kata Syairi, Rabu (17/2/2021).

Sementara itu, Kalapas Kotabaru, Hidayat menambahkan, program ini sudah dimulai sejak tahun 2014. Setelah ini, langkah-langkah yang diambil yaitu merubah pola pikir para petugas.

“Pencanangan WBK ini, tidak mudah dilakukan. Perlu membangun komitmen bersama dan dukungan dari semua pihak,” ucapnya.

Menurutnya, setelah berkomitmen mesti ada dukungan dari instansi terkait. Serta, masyarakat luas.

Ia mengatakan, Lapas dapat mencegah terjadinya praktek korupsi. Bahkan, meningkatkan pelayanan publik. (cah/ykw)

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh