Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar

Bupati Banjar: RAPBDes Perlu Pengawasan Maksimal

Avatar
289
×

Bupati Banjar: RAPBDes Perlu Pengawasan Maksimal

Sebarkan artikel ini

MARTAPURA, KORANBANJAR.NET Bupati Banjar, KH Khalilurrahman, menekankan pemerintah kecamatan agar memaksimalkan penyusunan rencana anggaran pendapatan dan belanjar desa (RAPBDes) 2019.

Hal ini diungkapkan Bupati Banjar melalui Asisten Pemerintahan Dan Kesejahteraan Rakyat, Zainuddin, saat rapat koordinasi camat se-Kabupaten Banjar, di Aula Kantor Kecamatan Tatah Makmur, Selasa (4/12/2018).

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

“Tahun 2019 pemerintahan desa berkewajiban menyusun RAPBDes, oleh karena itu pengawasan dan pembinaan pihak kecamatan dalam menyusun RAPBDes agar dapat dimaksimalkan,” ujar Zainuddin.

Terkait dana kelurahan 2019, ia juga mengimbau kepada camat yang mempunyai kelurahan, agar dapat menggunakannya untuk peningkatan sarana prasarana kelurahan serta pemberdayaan masyarakat.

“2019 setiap kelurahan akan menerima dana rata-rata sebesar 370 juta. Kepada camat diharapkan dapat membantu mensosialisasikan kepada masyarakat, agar kegiatan dimaksud sesuai kebutuhan masyarakat,” katanya. (dra)

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh