Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar

Bunda PAUD Kota Banjarbaru Hadiri Pelantikan Pengurus HIMPAUDI Kalsel

Avatar
292
×

Bunda PAUD Kota Banjarbaru Hadiri Pelantikan Pengurus HIMPAUDI Kalsel

Sebarkan artikel ini

BANJARBARU, koranbanjar.net – Bunda PAUD Banjarbaru Hj Ririen Adhani, menghadiri acara Pelantikan Pengurus Wilayah HIMPAUDI Kalimantan Selatan yang dirangkai dengan kegiatan Seminar Nasional ‘Strategi PAUD Dalam Upaya Pencegahan Stunting’.

Kegiatan ini bertempat di Mahligai Pancasila Banjarmasin, Senin (25/11/2019).

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Acara ini disampaikan Ketua Umum PP HIMPAUDI Prof Dr Ir Netti Herawati, dilanjutkan dengan Whorkshop Pengembangan Pembelajaran PAUD Bermuatan Kearifan Lokal untuk guru PAUD se Kalimantan Selatan dengan Narasumber Kristiana Riatin.

Netti Herawati menyampaikan, kegiatan ini sangat penting bagi semua, khususnya melalui guru PAUD untuk mencegah stunting, “jangan biarkan masa depan anak hilang akibat stunting,” tuturnya.

Selain itu, Netti melanjutkan, penerapan tips pencegahan stunting, agar anak bisa memiliki tumbuh kembang yang optimal dan masa depan yang bahagia.

“Saat masa Kehamilan, Terapkan Inisiasi Menyusui Dini (IMD), Imunisasi, ASI Eksklusif dan Gaya Hidup Bersih dan Sehat,” bebernya. (mj-27/maf)

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh