Tak Berkategori  

Profil Lengkap Walikota dan Wakil Walikota Banjarbaru Periode 2021-2024

Walikota dan Wakil Walikota Banjarbaru terpilih periode 2021-2024 Aditya Mufti Arifin dan Wartono, akan dilantik di Gedung Mahligai Banjarmasin pada Jumat, (26/2/2021).

BANJARBARU,koranbanjar.net – Bagi warga Banjarbaru, tidak asing lagi dengan Walikota dan Wakil Walikota Banjarbaru terpilih. Aditya, merupakan anak dari mantan Gubernur Kalsel dua periode yakni, Rudi Ariffin. Sedangkan Wartono, Wakil Ketua DPRD Banjarbaru periode 2014-2019 dan anggota DPRD Banjarbaru periode 2019-2020.

Untuk lebih mengetahui, berikut biodata Walikota dan Wakil Walikota Banjarbaru periode 2021-2024.

Biodata Walikota Banjarbaru: 

Nama Lengkap : H. Muhammad Aditya Mufti Ariffin, SH, MH

Tempat dan Tanggal Lahir : Banjarbaru, 21 Maret 1984

Agama : Islam

Jenis Kelamin : Laki-Laki

Golongan Darah : O

Status Perkawinan : Kawin

Nama Istri : Filza Mar’i Isa az-Zubedi, SE (Vivi Zubedi)

Jumlah Anak : 3 (tiga)

Nama Anak : Zahra Aditya Ariffin

Salman Aditya Ariffin

Khadeejah Aditya Ariffin

Partai : Partai Persatuan Pembangunan

Alamat Rumah :

Jalan Kalibata Timur IV No. 6 RT. 10 RW. VIII Kelurahan Kalibata Kecamatan Pancoran Kotamadya Jakarta Selatan

Jalan Garuda No. 81 RT. 3 RW. 5 Kelurahan Komet Kecamatan Banjarbaru Utara Kota Banjarbaru, Provinsi Kalimantan Selatan

E-Mail : [email protected]

Facebook : Aditya Mufti Ariffin New

Instagram : aditya_mufti_ariffin

Riwayat Pendidikan:

1. TK Rahmaniah Banjarbaru (1990)

2. SD Negeri Banjarbaru Utara 2 (1996)

3. SLTP Negeri 2 Banjarbaru (1999)

4. SMA Negeri 2 Banjarbaru (2001)

5. SMA Negeri 1 Martapura (2002)

6. Sarjana Hukum (S1) Fakultas Hukum Universitas Lambung Mangkurat (2007)

7. Program Magister Hukum (S2) Universitas Lambung Mangkurat (2013)

8. Program Doktoral Ilmu Hukum (S3) Universitas Brawijaya (sedang dijalani)

Perjalanan Karier:

1. Anggota DPR RI (2009-2019)

2. Komisaris CV Aditama Mandiri (2007-sekarang)

Riwayat Organisasi:

1. Ketua Harian Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Kalimantan Selatan (2006-2008)

2. Ketua Asosiasi Duta Wisata Indonesia (Adwindo) Kalimantan Selatan (2006-2008)

3. Ketua Kompartemen HIPMI Kalimantan Selatan (2007-2010)

4. Ketua Generasi Muda Pembangunan Indonesia (GMPI) Kalimantan Selatan (2008-2013)

5. Sekretaris Jenderal PP Generasi Muda Pembangunan Indonesia (GMPI) (2011-sekarang)

6. Wakil Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan Kota Banjarmasin (2006-2011)

7. Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan Kota Banjarbaru (2011-2015)

8. Ketua DPW Partai Persatuan Pembangunan Provinsi Kalimantan Selatan (2016-sekarang)

Jabatan di DPR :

1. Anggota DPR RI Fraksi PPP, Komisi III DPR RI (2009-2014)

2. Anggota DPR RI Fraksi PPP, Komisi III DPR RI (2014-sekarang)

3. Anggota Badan Legislasi DPR RI (2014-2019)

Biodata Wakil Walikota Banjarbaru: 

Nama Lengkap : Wartono, SE

Tempat dan Tanggal Lahir : Yogyakarta, 26 Februari 1966

Agama : Islam

Jenis Kelamin : Laki-Laki

Golongan Darah : B

Status Perkawinan : Kawin

Nama Istri : Ermina Fujian

Jumlah Anak : 4 (Empat)

Nama Anak : Giffari Erwa Gemintang

Martio Erwa Prayuda

Trista Erwanda Warastika

Laytissa Erwanda Sadina

Partai : Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan

Alamat Rumah : Jalan Al Jafri No. 26 Rt. 26 Rw. 3 Kelurahan Kemuning Kecmatan Banjarbaru Selatan, Kota Banjarbaru Provinsi Kalimantan Selatan

E-Mail : –

Facebook : Wartono

Instagram : –

Riwayat Pendidikan:

1. SD Negeri Grindang Kulon Progo (1973 -1979)

2. SMP Muhammadiyah Tlagalela Kulon Progo (1980 – 1982)

3. SPG Swasta Tujuh Belas II Wates Kulon Progo (1983 – 1985)

4. Sarjana Hukum (S1) Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Indonesia Banjarmasin (2003)

Perjalanan Karier:

1. Perbankan BPR Banjarbaru (1993 – 2003)

2. Projek Telkomsel Area Kalimantan (2003 – 2013)

3. Wakil Ketua DPRD Banjarbaru (2014 – 2019)

4. Anggota DPRD Banjarbaru (2019 – 2020)

Riwayat Organisasi:

1. Sekretaris DPC PDI Perjuangan Banjarbaru (2014 – 2019)

2. Ketua DPC PDI Perjuangan Banjarbaru (2019 – Sekarang)

3. Ketua Persatuan Catur Seluruh Indonesia (PERCASI) (2017 – 2022

4. Dewan Pembina KONI Kota Banjarbaru (2019 – 2024).(*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *