Scroll ke bawah untuk melanjutkan
Koran Banjar
Koran Banjar
Transportasi

Korban Kebakaran ini Memilih Bertahan Karena Belum Ada Bantuan

Avatar
521
×

Korban Kebakaran ini Memilih Bertahan Karena Belum Ada Bantuan

Sebarkan artikel ini

BANJARMASIN, KORANBANJAR.NET – Peristiwa kebakaran yang terjadi kemarin, Sabtu (19/05) pada pukul 11.00 WITA di Jalan Keramat Raya Gang 1-2 RT 28 RW 02 Kelurahan Sungai Bilu, Kecamatan Banjarmasin Timur, Kota Banjarmasin telah menghanguskan 3 buah rumah.

1 rumah yang ludes terbakar adalah rumah milik Rina (46) rusak total dan 2 rumah yang mengalami kerusakan ringan adalah Hj. Fatiyah (68) Dan Denny (25).

Advertisement
Koran Banjar
Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Rina (46) yang rumahnya ludes terbakar memilih bertahan karena belum ada bantuan, dengan menggunakan terpal seadanya untuk berteduh sementara.

“Sampai sekarang, belum ada bantuan yang masuk. Kami pun masih menggunakan rumah yang terbakar dengan menggunakan terpal untuk atap dan tikar untuk tidur. Saat terjadi kebakaran, kami tidak sempat membawa baju keluar dari rumah. Baju-baju kami semua habis terbakar cuman membawa yang telah terpakai di badan. Kami keluar dari rumah cuman keluar badan dan membawa beberapa surat-surat penting serta beberapa barang penting lainnya,” terangnya.(mj-007/mj-team/ana)

Protes RUU Anggota Parlemen Menari Perang Prabowo Ajak Puasa 5 Tahun KPK Lelang Barang Koruptor Gus Miftah Meminta Maaf Gus Miftah Ejek Penjual Es Teh